Kapolres Sumbawa Barat Silaturahmi Ke Ketua Partai Politik Jelang Pemilu 2024

    Kapolres Sumbawa Barat Silaturahmi Ke Ketua Partai Politik Jelang Pemilu 2024

    Sumbawa Barat NTB - Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap S.ik melaksanakan Kunjungan Silaturahmi ke pimpinan partai DPD  Golkar dan DPD PKB Kabupaten Sumbawa Barat, dalam rangka menciptakan Pemilu Damai 2024,

     senin (07/8/23).

    Kasi Humas Polres Sumbawa Barat IPDA Eddy Soebandi S.Sos mengatakan, usai melaksanakan apel pagi Kapolres AKBP Yasmara Harahap S.IK kunjungan silaturrahmi dengan para partai politik di Kabupaten Sumbawa Barat mengajak dalam pemilu 2024 tetap damai.

    " Pada Hari Senin tanggal 07 Agustus 2023 Sekitar Pukul 13.00 Wita bertempat di Kantor sekretariat Partai Golkar kabupaten Sumbawa Barat Telah berlangsung kegiatan Silaturahmi Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S.I.K. dengan Pimpinan dan Pengurus Partai Golkar" kata Eddy 

    Lanjut eddy dalam Kegiatan tersebut  Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., yang didampingi oleh Kabag Ops Polres Sumbawa Barat, Kasat Intel Kasat Reskrim, dan di hadiri Ketua DPD Golkar KSB Mancawari LM, S.IP, Sekretaris DPD Golkar KSB. Drs. H. M Thamzil, M.M., Dewan Pembina DPD Golkar KSB H. Saiful, Pengurus DPD Partai Golkar dan DPD PARTAI PKB Kabupaten Sumbawa Barat.

    Kemudian Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S.I.K. bersilaturahmi dengan Pimpinan dan Pengurus Partai PKB Kabupaten Sumbawa Barat bertempat di kediaman Sdr. Andi Laweng, S.H., M.H. Link. Bugis Kel. Bugis Kec. Taliwang Kab. Sumbawa Barat  Telah berlangsung kegiatan Silaturahmi Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S.I.K. dengan Pimpinan dan Pengurus Partai PKB.

    " Kapolres Sumbawa Barat AKBP Yasmara Harahap, S.I.K., Kabag Ops Polres Sumbawa Barat, Kasat Intel Kasat Reskrim, Ketua DPC PKB KSB Sudarli, S.Pd, Andi Laweng, S.H. M.H Bacaleg PKB KSB, Kondi Pranata Bacaleg PKB KSB, Gafar Bacaleg PKB KSB, Pengurus DPC PKB KSB, " jelasnya 

    Eddy mengatakan, dalam silaturahmi tersebut, Kapolres AKBP Yasmara Harahap S.IK mengajak pengurus partai politik untuk bersama sama menciptakan situasi yang tetap Kondusif di kabupaten Sumbawa Barat. 

    “Selain memperkenalkan diri sebagai Kapolres Sumbawa Barat yang baru, Kami juga mengimbau dan mengajak pengurus partai politik untuk mendukung Polres dalam menjaga , memelihara keamanan dan ketertiban Masyarakat di Kabupaten KSB ” tuturnya (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Sat Samapta Polres Sumbawa Barat...

    Artikel Berikutnya

    Jelang HUT RI ke- 78 ,Polres Sumbawa Barat...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll